Sunday, March 19, 2023

CONTOH PROPOSAL UJIAN PRAKTEK MATA PELAJARAN IPA (FISIKA)

Di akhir kegiatan pembelajaran tingkat SMP di kelas IX, biasanya siswa harus menempuh beragam ujian untuk menentukan kelulusannya yang salah satunya adalah Ujian Praktek untuk beberapa mata pelajaran tertentu.

Sebelum melakukan ujian praktek, guru perlu menyusun proposal ujian sebagai salah satu persiapan ujian.

Dalam postingan kali ini saya sharing cara menyusun proposal ujian dan contoh yang saya buat ketika hendak melaksanakan Ujian Praktek IPA.

Tuesday, March 14, 2023

DAFTAR JUDUL KOMIK SERIAL CANTIK (1993 - 2004)


SERIAL CANTIK adalah komik lepas yang diterbitkan oleh Elex Media Komputindo. Pada umumnya ceritanya seputar Kisah Cinta Remaja. Sekalipun pengarangnya berbeda- beda namun ceritanya masih dalam  tema yang sama, yakni romantisme hubungan sepasang remaja.

Berikut adalah judul - judul komik SERIAL CANTIK yang pernah diterbitkan oleh Elex Media, sedapat mungkin kami urutkan sesuai tahun penerbitannya :

TAHUN 1993

  • Time Tunnel (Yui Ayumi)
  • Our Secret (Ryo Orisawa)
  • Saint Roommate (Ryo Takase) 
  • Sun Flower (Yu Asagiri) 
  • Marie Hilton (Mariko Takeda)
  • Spring (Yumi Kagawa)
  • Chrsipy Hair (Mariko Takeda)

Wednesday, March 8, 2023

CONTOH KISI - KISI, KARTU SOAL, TELAAH SOAL, NASKAH SOAL DAN ANALISA HASIL ULANGAN

Ketika seorang guru hendak memberikan tes kepada anak didiknya, maka ada beberapa tahap yang harus dilakukan agar tes yang diberikannya dapat mendapatkan hasil penilaian yang obyektif. 

Langkah pertama dalam mempersiapkan sebuah tes ialah membuat kisi- kisi ulangan. Bagai orang yang hendak membuat gambar, maka kisi- kisi ini adalah gambar sketsa awal sebagai panduan ke langkah selanjutnya. Dari kisi- kisi ini kita bisa tahu materi apa yang diujikan, apa bentuk soalnya dan berapa jumlahnya.